Ay..yok main
Ini rasa sudah mulai gerayah kekusaman
Terasa debar kacau tiada sopan
Saat itulah hati
berkompetisi
Fikiranpun naik konsentrasi
Tuk menguntai sejenak puisi
Andai tanpa kegoyahan batin mampu biarkanku
tetap berdiri mendedikasi
Pada himpunan kata yang selalu kuputar
Di tiap pesona kata yang kian menebar
Satu demi satu kucuri, kubingkaikan, kucurahkan
Bilamana ucap ini tiada mampu kuumbar
Akibat sakit, oleh kerumitan
Penjinakan hati tak teriizinkan
Hatiku
Kujawab semua tanya lewat
segenggam barisan ini
Kutabur benih lara berkontempolasi
Berjenaka dengan diri sendiri
Mengilhami tiap detak jantung puisi
Biar kumampu
Sembuhkan luka ini
By: Mawar
0 komentar:
Posting Komentar