Dyah Ayu Fitriana
Mengapa cinta harus bersanding dengan malu?
Mengapa rindu mampu membungkap bibir hingga kelu?
Adakah hati tak mau orang lain tahu?
Ataukah kalbu tak rela jika sang kekasih membaca rasa itu?
Jika sekali lagi jalan itu diizinkan untuk ditapak
Dan waktu mempu diajak untuk merangkak
Akan kulalui lagi jalan itu
Akan kutemukan lagi
Dan kubuang jauh rasaku
Aku ingin menemukanmu!
Mengapa cinta harus bersanding dengan malu?
Mengapa rindu mampu membungkap bibir hingga kelu?
Adakah hati tak mau orang lain tahu?
Ataukah kalbu tak rela jika sang kekasih membaca rasa itu?
Jika sekali lagi jalan itu diizinkan untuk ditapak
Dan waktu mempu diajak untuk merangkak
Akan kulalui lagi jalan itu
Akan kutemukan lagi
Dan kubuang jauh rasaku
Aku ingin menemukanmu!
0 komentar:
Posting Komentar