Izzati Ruba'ie
Untukmu Pahlawanku
Rasulallah sang penuntun jalan kebenaran
Menebar kebaikan , menghapus kejahilan
Hingga kami rasakan indahnya dekapan iman dan islam
Untukmu pahlawanku
Para pengusir penjajah di negeri ini
Kau tumpahkan darah membela negeri tercinta
Hingga kami rasakan indahnya negeri yang aman sentosa
Untukmu Pahlawanku
Kedua malaikat cinta di pulau sebrang
Ayah ibu yang tersayang
Karena curahan kasih sayang, pengorabanan, dan do'a yang terus mengalir
Hingga aku merasakan indahnya hidup bahagia
Untukmu Pahlawanku
Untuk semua guru guruku
Dengan kesabaran dan keikhlasan yang tiada tara
Hingga kami merasakan indahnya orang berilmu
Untukmu Pahlawanku
Orang orang baik di sekelilingku
Yang kebaikannya belum bisa ku balas satupun
Semoga Allah sayangi kalian semua pahlawanku
Pondok Pesantren Darun Nun Malang
Untukmu Pahlawanku
Rasulallah sang penuntun jalan kebenaran
Menebar kebaikan , menghapus kejahilan
Hingga kami rasakan indahnya dekapan iman dan islam
Untukmu pahlawanku
Para pengusir penjajah di negeri ini
Kau tumpahkan darah membela negeri tercinta
Hingga kami rasakan indahnya negeri yang aman sentosa
Untukmu Pahlawanku
Kedua malaikat cinta di pulau sebrang
Ayah ibu yang tersayang
Karena curahan kasih sayang, pengorabanan, dan do'a yang terus mengalir
Hingga aku merasakan indahnya hidup bahagia
Untukmu Pahlawanku
Untuk semua guru guruku
Dengan kesabaran dan keikhlasan yang tiada tara
Hingga kami merasakan indahnya orang berilmu
Untukmu Pahlawanku
Orang orang baik di sekelilingku
Yang kebaikannya belum bisa ku balas satupun
Semoga Allah sayangi kalian semua pahlawanku
Pondok Pesantren Darun Nun Malang
0 komentar:
Posting Komentar